Command / Perintah Offset di AutoCAD

Command / perintah offset di autocad

Offset secara fungsional adalah perintah untuk mencetak objek dengan memberikan distance / jarak pada objek yang akan dicetak. Perintah Offset dapat diketik OFFSET atau dengan O saja.

Icon 




Ok langsung saja silahkan perhatikan gambar dibawah ini
Sebelum kawan – kawan menggunakan perintah offset alangkah baiknya membuat objek gambar terlebih dahulu, terserah apapun gambarnya
Disini saya menggunakan distance 10 dengan ukuran rectangle , circle ,line  dan spline 100 x 100.



Bagaimana mudah bukan, silahkan kawan – kawan coba lagi dengan objek yang berbeda untuk latihan.

Mungkin ini yang  bisa saya tuliskan hari ini semoga tutorial singkat, padat dan mungkin kurang jelas ini bisa membantu kawan – kawan yang sedang belajar autocad. Mohon maaf bila ada salah penjelasan dan arti, terima kasih

0 komentar:

Post a Comment